Siswa Pindah Sekolah untuk Aplikasi Dapodik

Diposting pada: 2015-07-23
oleh : datadapodik
Kategori: Aplikasi Dapodik

Kategori

Bagaimana mengelola siswa Pindah Sekolah di Aplikasi Dapodik?

Siswa pindah ke sekolah lain:
Tidak boleh dihapus, tapi registrasikan siswa tersebut, isi alasan keluar karena…… (sesuaikan dengan pilihan) di tabel registrasi peserta didik. Maka peserta didik akan berpindah ke tabel peserta didik keluar dengan alasan sesuai pilihan.


Siswa masuk atau pindahan dari sekolah lain:
Tambahkan peserta didik seperti prosedur awal. Jangan lupa dimasukkan ke dalam rombongan belajar dengan status siswa pindahan dan jenis pendaftaran pindahan di registrasi peserta didik.


Download Download as PDF Info Dapodik Siswa Pindah Sekolah untuk Aplikasi Dapodik


Jika bermanfaat silahkan anda bagikan
BERLANGGANAN
Terima kasih anda telah membaca info Pendataan Dapodik tentang Siswa Pindah Sekolah untuk Aplikasi Dapodik
Jika anda ingin mendapatkan kiriman info pendataan terbaru dengan otomatis dan GRATIS dari web datadapodik.com ke alamat email anda, Input Email Anda dikotak yang disediakan, Klik Tombol Submit, kemudian Buka Email Anda dan jangan lupa segera melakukan aktivasi
dapodik

Berita Lainnya



Tinggalkan Komentar


Nama *
Email * Tidak akan diterbitkan
Komentar *
security image
 Masukkan kode diatas
 

Ada 0 komentar untuk berita ini